Rayap tanah memang tampak seperti rayap kayu kering. Namun mereka tentu berbeda dengan prajurit dan juga kasta alates yang dimilikinya. Rayap prajurit ini memiliki kepala berwarna coklat kekuningan dan besar, sedangkan alatesnya berwarna coklat gelap atau hitam. Jadi agak berbeda dengan rayap kayu kering.
Daftar isi:
Bagaimana cara berkembang biak dari rayap tanah?
Hidup rayap tanah ini dari memakan kayu lunak dan berkembangbiak di dalam tanah. Spesies ini sangat membutuhkan sumber kelembaban agar dapat bertahan hidup.
Butuh bantuan Jasa Fumigasi? Hubungi kami melalui kontak Whatsapp yang tersedia untuk layanan fumigasi, sertifikat fumigasi, pest control maupun untuk produk insektisida terbaik kami.
Mereka membutuhkan koneksi dari daratan ke dalam tanah melalui terowongan yang dibuat dari kotoran dan air liurnya.
Mereka selalu menjaga sarang dan terowongan agar tetap lembab, ini dapat membantu untuk bertahan hidup serta mencari material dalam membangun terowongan beserta sarangnya. Apabila bersediaan airnya banyak, maka mereka dapat membangun sarang dari atas tanah.
Tanda-tanda adanya gejala serangan rayap tanah
Kayu terasa menipis atau berongga
Apabila fitur rumah yang terbuat dari kayu seperti pintu atau kusen jendela terserang oleh rayap maka tekstur dalamnya akan terasa tipis dan berongga. Sebab hewan ini sudah menggerogoti kayu dari dalam ke arah luar yang dilapisi oleh cat anti rayap. Sehingga akan tersisa hanya lapisan luar saja.
Munculnya kotoran rayap di tempat yang tidak diduga
Salah satu tanda adanya gejala serangan rayap yaitu munculnya kotoran di tempat yang tak terduga. Warna kotoran dari hewan ini yaitu coklat menyerupai pasir. Biasanya muncul di dekat kusen, jendela atau daerah lainnya.
Pintu dan jendela sulit terbuka atau terasa ketat
Lumpur atau kotoran dari rayap dapat membentuk lingkungan yang bisa menyimpan suhu panas begitu juga dengan udara yang lembab. Ini di bentuk agar dapat melindungi mereka, namun dapat menyebabkan pembengkakan pada kayu dan perabot. Itulah mengapa pintu atau jendela susah untuk ditutup atau dibuka.
Adanya tabung lumpur
Apabila muncul tabung lumpur di rumah anda itu termasuk tanda gejala serangan rayap tanah. Tabung ini dijadikan sebagai tempat teraman bagi hewan ini dan biasanya terdapat di sekitaran bangunan misalnya kusen dan lainnya. Tabung ini muncul di tempat yang kadang terlihat, akan tetapi tabung ini juga kadang tidak terlihat. Maka jika gejala tersebut muncul segeralah untuk membasminya menggunakan obat anti rayap tanah.
Apabila anda menemukan tanda – tanda gejala serangan rayap tanah di rumah anda segeralah untuk membasminya menggunakan obat anti rayap tanah.
Namun, sebelum menggunakan obat rayap tanah sebaiknya jagalah kebersihan rumah atau gedung agar terhidar dari rayap dan usahakan udara ruangan tidak mudah lembab. Jika udara terasa lembab ini bisa memunculkan rayap tanah dan merusak segala perabotan dalam rumah.
Untuk lebih maksimal lagi agar terhindar dari serangan rayap perlu menggunakan Obat Anti Rayap tanah. Obat rayap tanah yang sangat di rekomendasikan buat anda dan ini sudah menjadi pilihan terbaik yaitu SILOGUD 250 EC.
Silogud sudah menjadi obat rayap tanah yang sangat efektif membasmi hewan satu ini dengan mudah dan cepat. Untuk mendapatkan obat anti rayap tanah silogud 250 ec hanya di OBATFUMIGASI.COM.
Anda tak perlu khawatir dengan obat rayap tanah ini sebab aman dan terbukti ampuh dalam menuntaskan rayap atau segala jenis serangga lainnya.
Silogud sangat efektif tuntaskan hama resisten yang kebal terhadap pestisida karena sudah teruji kinerja dari obat cair pembasmi rayap ini.
Kandungan bahan aktif silogud dari METIL PRIMIFOS sehingga ampuh dan efektif tuntaskah serangga pengganggu baik lipan, kecoa, semut dan lainnya.
Obat rayap tanah silogud tidak berbau dan tidak meninggalkan noda, sebab tidak ada kandungan solar sedikitpun jadi aman digunakan. Lagi pula kandungan formulainya environmental friendly.
Tenang saja, silogud sudah terdaftar resmi di kementan dan memiliki sertifikat lengkap begitu juga laporan resmi uji efikasi dan uji residu di lembaga independen biotrop di bogor dan lembaga tembakau.
Itulah obat anti rayap tanah yang dapat anda gunakan. Semoga artikel ini dapat menjadi referensi terbaik anda dalam memilih obat rayap tanah.